Perlukah Memperbaiki Error 404 Pada Google Search Console Versi Terbaru ? Ini Alasannya

Perlukah Memperbaiki Error 404 Pada Google Search Console Versi Terbaru ? Ini Alasannya. Assalamu’alaikum wr. wb. Hai sobat ku semua. Gimana kabar kalian ? Semoga baik-baik saja ya. Selamat datang kembali di blog Studiblogging.com.
Perlukah Memperbaiki Error 404 Pada Google Search Console Versi Terbaru ? Ini Alasannya
Perlukah Memperbaiki Error 404 Pada Google Search Console Versi Terbaru ? Ini Alasannya
Di blog yang sangat sederhana ini saya ingin memberikan sedikit pencerahan. Namun itu sebelumnya semoga kita semua di sini juga selalu di limpahkan di berikan kesehatan, keselamatan yang selalu sehat, keberkahan, kemudahan dan juga serta selalu kita di berikan kelancaran dalam hal apapun juga itu. Juga baik rezeki kita di berikan kelancaran dan juga semuanya.
 
Baiklah untuk menghemat waktu saya mulai saja sekarang ya. Pada Artikel sebelumnya Studiblogging.com juga telah membahas tentang Cara Menghapus URL Artikel 404 yang Ampuh. Namun untuk kali ini saya akan menulis Artikel yang berjudul Perlukah Memperbaiki Error 404 Pada Google Search Console Versi Terbaru ? Ini Alasannya.

Sebelum kita beranjak ke topik utama maka saya akan menjelaskan sedikit terntang Google search console versi tebaru. Google search console versi tebaru adalah suatu alat yang sudah di miliki oleh Google dari semenjak dulu hingga sampai sekarang ini yang juga sangat berfungsi sekali yaitu sebagai alat untuk memantau blog atau website kita dari mesin pencarian Google. 
 
Dengan kita mendaftar Google search console versi tebaru berbagai macam kesalahan akan kita temui jika blog kita berada pada fase yang tidak sehat. Google search console versi terbaru akan memberi tahukan kita jika blog kita sedang mengalami berbagai macam penyakit blog. 
 
Google search console versi terbaru ibaratnya seperti sebuah alat kontrol di mana kita dapat mengetahui suatu kesalahan yang terjadi pada blog kita namun bisa kita lihat melalui Google search console versi terbaru.

Baca Juga : Mengenal Lebih Dekat Lagi Apa Itu Google Search Console Baru Serta Fungsinya

Kebanyakan terjadinya error 404 tidak memengaruhi peringkat situs pada Google, jadi kalian dapat mengabaikannya dengan sangat aman kalian tidak perlu panik jika menemui URL 404. 
 
Biasanya, kesalahan tersebut disebabkan oleh salah ketik, salah konfigurasi situs atau blog, atau juga karena peningkatan upaya dari Google untuk mengenali dan merayapi tautan dalam konten yang tersemat, misalnya JavaScript.

Berikut Beberapa Petunjuk Untuk Membantu Kalian Menyelidiki dan Memperbaiki Kesalahan Error 404:

1. Tentukan apakah hal tersebut layak untuk diperbaiki atau tidak
Banyak dari sebagian besar kesalahan Error 404 tidak layak untuk diperbaiki. Berikut alasannya: Urutkan kesalahan Error 404 berdasarkan prioritas dan perbaiki kesalahan yang perlu diperbaiki. Kalian dapat mengabaikan kesalahan lainnya karena kesalahan Error 404 tidak membahayakan pengindeksan dan juga penentuan peringkat situs.
  1. Jika pada halaman kalian yang dihapus namun tidak memiliki pengganti atau yang setara, memunculkan kesalahan 404 adalah hal yang tepat.
  2. Jika ini adalah URL 404 buruk yang dibuat oleh skrip, atau yang belum pernah ada di situs atau blog kalian, mungkin ini adalah masalah yang tidak perlu dikhawatirkan. Hal ini juga mungkin mengganggu kalian saat melihatnya di laporan nanti, tetapi kalian tidak perlu memperbaikinya, kecuali URL 404 tersebut adalah tautan dengan kesalahan pengejaan yang umum.
 
2. Lihat tempat dengan tautan tidak valid yang aktif
Klik URL 404 untuk melihat informasi yang Ditautkan dari halaman ini. Perbaikan bergantung juga pada apakah tautan berasal dari situs atau blog kalian atau dari situs atau blog lain:

A. Perbaiki tautan dari situs atau blog kalian yang menuju pada halaman yang tidak ada, atau kalian hapus tautan tersebut.
  1. Jika konten sudah dipindahkan kalian tambahkan pengalihan.
  2. Jika kalian telah menghapus konten secara permanen tanpa ada niatan untuk menggantinya dengan konten terkait yang lebih baru, biarkan URL 404 lama memunculkan kesalahan 404 atau 410. Saat ini Google memperlakukan 410 hilang sama dengan 404 tidak ditemukan. Memunculkan kode selain URL 404 atau URL 410 untuk halaman yang tidak ada atau mengalihkan pengguna ke halaman lain, seperti beranda, dan tidak memunculkan 404 dapat menjadi masalah. Halaman semacam ini dikenal sebagai 404 ringan, serta dapat membingungkan pengguna dan mesin telusur. 
  3. Jika URL tidak diketahui: Terkadang kalian mungkin melihat kesalahan URL 404 untuk URL yang tidak pernah ada di blog kalian. URL yang tidak diharapkan ini mungkin dibuat oleh Googlebot yang mencoba mengikuti tautan yang ditemukan di JavaScript, file Flash, atau konten lain yang juga sudah disematkan, atau yang mungkin juga hanya ada di peta situs. Misalnya, blog kalian dapat menggunakan kode seperti ini untuk melacak download-an file di Google Analytics
<a href="helloworld.pdf"
  onClick="_gaq.push(['_trackPageview','/download-helloworld']);">
  Hello World PDF</a> 
Saat melihat kode ini, Googlebot mungkin mencoba merayapi URL  http://www.example.com/download-helloworld, meski URL tersebut bukan halaman sebenarnya. Dalam hal ini, tautan mungkin muncul sebagai kesalahan URL 404 atau tidak ditemukan di laporan Kesalahan Perayapan
 
Google terus berusaha mencegah jenis kesalahan perayapan ini. Kesalahan ini tidak memengaruhi perayapan atau penentuan peringkat blog kalian.

B. Perbaiki tautan yang ejaannya salah dari situs lain dengan pengalihan 301. Misalnya, kesalahan yang terjadi pada pengejaan URL yang sah contohnya seperti (www.example.com/redshoos, bukan www.example.com/redshoes), mungkin terjadi jika seseorang salah mengetikkannya saat menautkan ke blog ataupun situs kalian. 
 
Dalam hal ini, kalian juga dapat mengetahui URL 404 yang salah dalam di eja dengan membuat pengalihan 301 ke URL yang benar. Kalian juga dapat menghubungi webmaster situs yang menampilkan link keliru, dan meminta agar link tersebut diubah atau dihapusnya.

3. Kalian harus mengabaikan kesalahan lainnya
Jangan membuat konten palsu, mengalihkan ke beranda, atau menggunakan robots.txt untuk memblokir URL tersebut semua hal ini menyulitkan Google untuk mengenali struktur situs atau bog dan memprosesnya dengan benar. 
 
Google menyebutnya kesalahan 404 ringan. Perlu diketahui bahwa dengan mengklik Masalah ini telah diperbaiki di laporan Kesalahan Perayapan hanya menyembunyikan kesalahan 404 untuk sementara; kesalahan tersebut akan muncul kembali saat Google mencoba merayapi URL tersebut di lain waktu. Setelah berhasil merayapi URL, Google dapat mencoba merayapi URL tersebut selamanya.
 
Pengeluaran pengalihan 300 tingkat akan menunda upaya perayapan ulang, mungkin untuk waktu yang sangat lama. Perlu diperhatikan bahwa mengirimkan permintaan penghapusan URL menggunakan fitur penghapusan URL tidak akan menghapus error dari laporan ini.

Jika tidak mengenali URL di situs, kalian dapat mengabaikannya. Error tersebut terjadi jika seseorang mengakses URL yang tidak ada di situs kalian. Mungkin seseorang salah mengetik URL di browser, atau seseorang salah mengetik URL link. Namun, kalian mungkin ingin mengambil beberapa URL yang salah ketik tersebut seperti yang dijelaskan pada daftar di atas.

KESIMPULAN :
Kalian tidah usah panik kalau mendapatkan URL 404 di Google Search Console Versi Terbaru. Kalian abaikan saja karena akan hilang dengan sendirinya seiring artikel kalian terindeks oleh mesin pencarian Google.

Hanya itu yang dapat saya tuliskan di artikel ini. Semoga artikel yang berjudul Perlukah Memperbaiki Error 404 Pada Google Search Console Versi Terbaru ? Ini Alasannya berguna bagi kalian yang kebingungan masalah Error 404. Jika ada yang ingin di tanyakan silahkan di komentari saja. Insya Allah akan saya jawab dengan setulus hati saya.

0 Response to "Perlukah Memperbaiki Error 404 Pada Google Search Console Versi Terbaru ? Ini Alasannya"

Post a Comment

Jangan Lupa Like Page Facebook GODELOKU.com Untuk Mendapatkan Informasi Berita Terbaru dan Topik-topik Menarik Lainnya.